Tujuan

Banyak kegiatan yang telah dilakukan di PSBG Rumpun Padi baik dalam pelatihan pembinaan profesionalime guru maupun kreatifitas siswa,antara lain:
Pembinaan Profesional :
- Pelatihan Pembuatan Program Pembelajaran
- Pembuatan Kriteria Ketuntasan Minimal
- Pembinaan Profesionalime Guru dan Kepala Sekolah
- Pembuatan Kisi-kisi naskah
- Pembuatan Naskah Soal ( UTS , Ulum dll )
- Simulasi Mengajar.
- Praktek Penggunaan Staterkit /Alat Peraga
- Praktek Penggunaan ICT ( Komputer,Kamera Digital )
- Lomba Kreatifitas Siswa :
- Seleksi siswa Berprestasi Tingkat Kecamatan Telagasari
- Lomba Kreatifitas siswa Tingkat Kecamatan Telagasari
Alat Peraga Yang di hasilkan :
- Mata Pelajaran IPA
- Penyulingan Air
-Alat Muai Udara
- Pendeteksi Banjir
-Solarsistem Tata Surya
- Elektromagnet ( Alat Pembuat Magnet Buatan )
- Rangkaian Seri dan Paralel
- Air Mancur Sederhana
- Perambatan Cahaya
- Periskop
Bahasa Indonesia
-Papan Pantun / sisindiran
* Matematika
- Jaring-jaring kubus
- Bangun ruang
- Bangun datar
* IPS
- Puzzle Peta
* SBK
- Topeng Kertas
- Mahkota kertas
- Kolase
- Mozaik
- Relief / membutsir